Penyebab depresi - Mengonsumsi makanan yang salah tidak hanya akan memperburuk kondisi tubuh saja, kini sebuah penelitian berhasil menunjukan bahwa pengaruh faktor makan bisa timbulkan depresi pada seseorang. Penelitian yang di terbitkan dalam The America Journal of Clinical Nutrition menemukan bahwa makanan tertentu bisa mempengaruhi kesehatan mental.
Selain itu, kemungkinan besar timbulnya depresi bisa mengakibatkan ancaman pada kesehatan anda, faktor mental berlebihan bisa membuat anda ngedrop secara spontan. Jadi pada intinya asupan makanan juga ikut peran mempengaruhi kesehatan mental, oleh sebab itu biasakan hidup teratur dan hilangkan rasa beban berat dengan berbagai cara. Melansir dari cheatsheet.com, berikut ini beberapa makanan yang wajib di waspadai menimbulkan depresi.
Penyebab Depresi
1. Alkohol
Minum alkohol secara berlebihan terbukti menyangkut kecemasan dan rasa panik. Selain itu, alkohol juga menghabiskan kadar serotonin pada tubuh yang mengakibatkan depresi pada seseorang.
2. Bersoda
Minuman mengandung soda termasuk daftaran yang bisa memicu anda depresi. Karena banyak sekali mengandung gula, minuman berkombinasi ini justru meningkatkan resiko depresi kepada seseorang.
3. Gula
Kekurangan gula bisa meningkatkan darah tinggi, serta lonjakan gula dalam tubuh menimbulkan produk insulin. Akibatnya, anda akan merasa lemas dan lelah. Ini akan sebabkan macam faktor terkait dengan emosi seseorang.
4. Kafein
Menurut Psychology Today, mengonsumsi minuman berkafein seperti kopi, cokelat panas dan teh mempunyai pengaruh besar pada kondisi mental. Faktor ini di sebabkan penghambatan lajuan serotonin yang membuat tingkatkan kondisi mental. Hal tersebut malah memperburuk jika anda menambahkan gula di atas kafein.
5. Makanan olahan dan berlemak
Menurut sebuah penelitian yang di terbitkan dalam British Journal of Psychology, mengatakan bahwa makanan olahan dan berlemak meningkatkan resiko depresi. Hal ini di sebabkan karena mengubah campuran bakteri dalam usus (microbiome usus).
Makanan adalah bahan bakar manusia untuk tetap hidup, tapi kita harus memahami bahan bakar itu baik atau tidaknya untuk kita dan seterusnya, jika salah sedikit bisa membuat kita mati. Semoga dengan 5 makanan memicu depresi di atas, kita bisa lebih cermat untuk memilih hidup sehat.